Widyartono, Agustinus and Tyra, Maria Josephine and Sardjono, Andreas (2017) PENGARUH KEUTAMAAN ETIKA BISNIS TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN RUMAH MAKAN PEMPEK DI PALEMBANG. Jurnal Keuangan dan Bisnis, 15 (2). pp. 17-36. ISSN 1693-8224
Text
Garuda - Garba Rujukan Digital.pdf Download (2MB) |
|
Text
artikel JKB.pdf Download (499kB) |
Abstract
Penelitian dengan judul Pengaruh Keutamaan Etika Bisnis terhadap Kepuasan Pelanggan Rumah Makan Pempek di Palembang merupakan studi perilaku wirausahawan di Palembang dalam memberikan kepuasan bagi pelanggannya. Tujuan penelitian untuk membuktikan adanya pengaruh empat keutamaan Etika Bisnis,yaitu kejujuran, fairness, kepercayaan, dan keuletan terhadap kepuasan pelanggan Rumah Makan Pempek di Palembang. Penelitian ini akan memberikan pemahaman yang lebih mendalam mengenai keberhasilan usaha wirausahawan Rumah Makan Pempek dengan mengidentifikasi pengaruh dari karakteristik, sikap, dan keterampilan seorang wirausahawan Rumah Makan Pempek. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian studi Cross-Sectionaldenganmenggunakan teknik survey. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah denganmenyebarkan kuesioner berskala Likert 5. Penelitian ini menggunakan metode analisisdata Partial Least Square.Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan Rumah Makan Pempek yang berdomisili di kota Palembang. Hasil analisisdata untuk outter model diperoleh nilai composite reliability (CR) dan AVE diatas 0,5 sedangkan untuk inner model diperoleh hasil R2= 0,507 ; APC = 0,001 ; ARS = 0,001 ; AARS = 0,001 ; AVIF = 1,46 ; GoF = 0,555 ; SPR = 0,875 ; RSCR = 0,98 ; SSR = 1 dan NLBCRD = 1. Hasil temuan dalam penelitian ini adalah faktor kejujuran berpengaruh secara positif dan sifnifikan terhadap kepuasan pelanggan Rumah Makan Pempek di Palembang.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HF Commerce |
Divisions: | Journal Publications > Management Study Program |
Depositing User: | Mr. Agustinus Widyartono |
Date Deposited: | 23 Mar 2022 10:20 |
Last Modified: | 23 Mar 2022 10:20 |
URI: | http://eprints.ukmc.ac.id/id/eprint/7523 |
Actions (login required)
View Item |