Setyaningsih, Natalia Regina Devi and Herdiyatmoko, Hendrik Fery and Arini, Diana Putri (2020) PENGEMBANGAN DAN PELATIHAN WEBSITE SEKOLAH DI SMP INDRIASANA PALEMBANG. In: Seminar Nasional Rekarta 2020, 06 Juli 2020, Mataram.
Text
prociding_Semarta_Pengabdian.pdf - Published Version Download (813kB) |
Abstract
SMP Indriasana Palembang merupakan salah satu sekolah di Palembang yang belum memiliki website sekolah sebagai sarana komunikasi daring secara internal maupun eksternal. Tujuan program pengabadian ini adalah menciptakan dan melatih guru untuk mengelolah website sekolah, sehingga dapat dimanfaatkan sebagai akses informasi. Ada dua bentuk program kegiatan yaitu pengembangan website sekolah dan pelatihan mengelolah website yang diberikan pada 12 guru dan 2 staf di SMP Indiriasana. Hasil luaran pada program ini adalah website sekolah dan survey kepuasan pengguna terhadap penggunaan website. Berdasarkan hasil survey, semua peserta pelatihan puas terhadap website yang diberikan. Sebanyak 86% guru dan staff menganggap website dapat digunakan sebagai media informasi ke masyarakat, 14% menganggap website dapat digunakan sebagai media promosi sekolah
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Proceedings > Psychology Study Program |
Depositing User: | Diana Putri |
Date Deposited: | 21 Jul 2020 10:08 |
Last Modified: | 21 Jul 2020 10:08 |
URI: | http://eprints.ukmc.ac.id/id/eprint/3760 |
Actions (login required)
View Item |