Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan Dengan Barriers To Entry Sebagai Variabel Mediasi

Gunawan, Andrew and Putranto, Yohanes Andri (2017) Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan Dengan Barriers To Entry Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Nominal, VI (II). pp. 48-63. ISSN 2303-2065

[img] Text
JURNAL NOMINAL ANDREW GUNAWAN 2017.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Artikel Jurnal Nominal.pdf

Download (413kB)
Official URL: https://journal.uny.ac.id/index.php/nominal/articl...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris apakah barrier to entry terbukti menjelaskan pengaruh Intellectual Capital (IC) terhadap kinerja keuangan perusahaan-Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam penelitian ini variabel intellectual capital diproksikan dengan VAIC. Barrier to entry diukur dengan rasio total aset tetap terhadap total aset. Untuk kinerja keuangan perusahaan diukur dengan ROA. Sampel penelitian ini adalah Perusahaan Perbankan yang terdaftar secara berturut-turut di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2008 sampai dengan 2014. Penelitian ini menggunakan model regresi mediasi dengan memanfaatkan program Multiple Mediation / Indirect (Preacher & Hayes, 2008) sebagai alat pengujian data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa barrier to entry terbukti menjelaskan pengaruh Intellectual Capital (IC) terhadap kinerja keuangan perusahaan-Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa barrier to entry terbukti menjelaskan pengaruh Intellectual Capital (IC) terhadap kinerja keuangan perusahaan-Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil ini memberikan implikasi bahwa intellectual capital mengubah dasar persaingan dan mempertinggi kompetensi inti.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Intellectual Capital, VAIC, kinerja keuangan, ROA, dan barrier to entry.
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Journal Publications > Accounting Study Program
Depositing User: Andrew Gunawan
Date Deposited: 04 May 2018 02:06
Last Modified: 08 Sep 2018 05:56
URI: http://eprints.ukmc.ac.id/id/eprint/1193

Actions (login required)

View Item View Item